easter-japanese

“Para bhikkhu, enam hal ini berhubungan dengan pengetahuan sejati. Apakah enam ini? Persepsi ketidak-kekalan, persepsi penderitaan dalam ketidak-kekalan, persepsi tanpa-diri dalam apa yang merupakan penderitaan, persepsi ditinggalkannya, persepsi kebosanan, dan persepsi lenyapnya.1 Keenam hal ini berhubungan dengan pengetahuan sejati.”


Catatan Kaki
  1. Tiga persepsi terakhir ini dijelaskan pada 10:60 §§5-7↩︎