//honeypot demagogic

 Forum DhammaCitta. Forum Diskusi Buddhis Indonesia

Author Topic: Mencapai Jhanna Tidak Sulit!  (Read 67811 times)

0 Members and 3 Guests are viewing this topic.

Offline Deva19

  • Sahabat Baik
  • ****
  • Posts: 821
  • Reputasi: 1
Re: Mencapai Jhanna Tidak Sulit!
« Reply #75 on: 28 September 2009, 10:11:47 PM »
kalau Jhanna bahasa englishnya apa ya ?

apakah ada perbedaan antara Jhanna dlm Buddhism
dan yg di yoga ?

selain itu apakah aliran lain juga mengenal istilah jhanna?
spt black magic atau jago santet ?

mohon info nya?

di aliran lain, ada siswa-siswa yang terampil mencapai tahapan Jhana tanpa mengenal istilah Jhana, tanpa mengetahui banyak teori. mereka mencapai Jhana-jhana dengan cara yang berbeda dengan yang ditempuh melalui budhism. cobalah selidiki bagaimana aliran lain dalam mencapai Jhana-jhana! aysik juga studi banding dalam soal tersebut.

Offline Sumedho

  • Kebetulan
  • Administrator
  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 12.406
  • Reputasi: 423
  • Gender: Male
  • not self
Re: Mencapai Jhanna Tidak Sulit!
« Reply #76 on: 28 September 2009, 10:13:57 PM »
 [at] johan3000: absorbtion.

yah istilah bisa sama tpai definisinya beda. seperti karma dalam hindu dah buddhism kan beda.
There is no place like 127.0.0.1

Offline Indra

  • Global Moderator
  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 14.819
  • Reputasi: 451
  • Gender: Male
Re: Mencapai Jhanna Tidak Sulit!
« Reply #77 on: 28 September 2009, 10:17:54 PM »
demikian pula dijelaskan dalam AN 5.28: Samadhanga Sutta - The Factors of Concentration. tapi tidak ada tentang kasina, nimita dkk. yg penting 5 faktor konsentrasi sudah ada llau bisa dikembangkan.

karena tidak disebutkan obyeknya bukan berarti berlaku untuk semua obyek, di sinilah saya pikir kita memerlukan kitab komentar untuk memahami sutta.

Offline Indra

  • Global Moderator
  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 14.819
  • Reputasi: 451
  • Gender: Male
Re: Mencapai Jhanna Tidak Sulit!
« Reply #78 on: 28 September 2009, 10:19:10 PM »
 [at]  johan, deva19, mohon tidak OOT, jika ingin study banding harap lakukan di board yg sesuai

Offline Adhitthana

  • Sebelumnya: Virya
  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 6.508
  • Reputasi: 239
  • Gender: Male
Re: Mencapai Jhanna Tidak Sulit!
« Reply #79 on: 28 September 2009, 10:25:08 PM »
Dalam Samatha ada 40 objek?

Jhana I mencakup : pitti, ekagata,  ...... apa lagi? ::)

Jhana II             : .....

Jhana III            : .....

Jhana IV            : .....

Minta informasi  :)
  Aku akan mengalami Usia tua, aku akan menderita penyakit, aku akan mengalami kematian. Segala yang ku Cintai, ku miliki, dan ku senangi akan Berubah dan terpisah dariku ....

Offline Sumedho

  • Kebetulan
  • Administrator
  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 12.406
  • Reputasi: 423
  • Gender: Male
  • not self
Re: Mencapai Jhanna Tidak Sulit!
« Reply #80 on: 28 September 2009, 10:26:31 PM »
kan komenternya belum tentu berlaku bagi semua orang.

Quote
diperlukan latihan lain lagi untuk bisa punya kesaktian, yaitu, menguasai obyek kasina 4 unsur, dan kemahiran dalam hal masuk dan keluar jhana

bandingin saja sama samadhanga sutta,

Quote
"In the same way, when a monk has developed and pursued the five-factored noble right concentration in this way, then whichever of the six higher knowledges he turns his mind to know and realize, he can witness them for himself whenever there is an opening.


dalam sutta itu lebih mendasar/esensial. dalam komentar itu lebih pada implementasi dari sutta. jadi kita bisa saja tidak selalu harus sama sesuai implementasi si penulis kitab komentar karena itu adalah permukaan yg tampak. nanti jadinya kita cocokin ama permukaannya saja padahal secara esensi berbeda. IMO, lebih mantep kita ambil esensinya dari sang Buddha langsung
There is no place like 127.0.0.1

Offline Indra

  • Global Moderator
  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 14.819
  • Reputasi: 451
  • Gender: Male
Re: Mencapai Jhanna Tidak Sulit!
« Reply #81 on: 28 September 2009, 10:32:34 PM »
 [at]  sumedho,

misalnya dalam penerapan samadhanga sutta itu jika sang meditator menggunakan obyek metta, kesaktian tidak mungkin diperoleh, karena obyek metta akan mentok di jhana 3 (ini menurut komentar vimuttimagga yg juga dikonfirmasi dalam visuddhimagga), para Thera dalam konsili tentu tidak akan memasukkan visuddhimagga ke dalam Tipitaka jika validitasnya diragukan.

Offline johan3000

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 11.552
  • Reputasi: 219
  • Gender: Male
  • Crispy Lotus Root
Re: Mencapai Jhanna Tidak Sulit!
« Reply #82 on: 28 September 2009, 10:35:37 PM »
[at]  johan, deva19, mohon tidak OOT, jika ingin study banding harap lakukan di board yg sesuai

thanks bro Indra atas tegorannya,....

Thanks Suhu Medho,  [at] johan3000: absorbtion.

gw lagi pingin googlinng mungkin bisa ketemu

mesin yg membantu utk memasuki Jhanna..........
Nagasena : salah satu dari delapan penyebab matangnya kebijaksanaan dgn seringnya bertanya

Offline johan3000

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 11.552
  • Reputasi: 219
  • Gender: Male
  • Crispy Lotus Root
Re: Mencapai Jhanna Tidak Sulit!
« Reply #83 on: 28 September 2009, 10:46:06 PM »
Dalam Samatha ada 40 objek?

Jhana I mencakup : pitti, ekagata,  ...... apa lagi? ::)

Jhana II             : .....

Jhana III            : .....

Jhana IV            : .....

Minta informasi  :)

    D. JHANA OR DHYANA WITHOUT FORM (arupa jhana): absorption without form, leading to increasing rarefaction or incorporeality (similar to Patanjali's asamprajnata samadhi. Asamprajnata-samadhi is sometimes known in Vedanta circles as nirvikalpa-samadhi). Asamprajnata-samadhi is generally considered to incorporate the following four Jhanas within its scope:

        8) Eighth Jhana: jhana beyond perception and nonperception (nevasannanasanna) Saijojo.
        7) Seventh Jhana: jhana of pure emptiness (akinci, lit. "nothingness") Ken-Chu-Shi.
        6) Sixth Jhana: jhana of pure expansive consciousness (vinnana).
        5) Fifth Jhana: jhana of boundless space (anantakasa).

    C. JHANA OR DHYANA WITH FORM (rupa): absorption in supporting content (similar to Patanjali's samprajnata samadhi). Samprajnata-samadhi is generally considered to incorporate the following four Jhanas within its scope:

        4) Fourth Jhana: delete sense of well-being, leaving absorbed equanimity.
        3) Third Jhana: delete joy, leaving equanimity and sense of well-being.
        2) Second Jhana: delete mental activity, leaving joy and sense of well-being.
        1) First Jhana: mental activity, joy, and sense of well-being.


apakah yg diatas cocok bro ?
Nagasena : salah satu dari delapan penyebab matangnya kebijaksanaan dgn seringnya bertanya

Offline johan3000

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 11.552
  • Reputasi: 219
  • Gender: Male
  • Crispy Lotus Root
Re: Mencapai Jhanna Tidak Sulit!
« Reply #84 on: 28 September 2009, 10:51:32 PM »
Kalau dlm meditasi,

pendengaran menjadi tajam, pikiran juga tajam / terjaga
dan sama sekali tidak terganggu oleh suara2 keributan2 diluar
serta terasa tenang dan damai....

itu termasuk yg mana ya ? jhanna kah? jhanna berapa?
mohon infonya ya....
Nagasena : salah satu dari delapan penyebab matangnya kebijaksanaan dgn seringnya bertanya

Offline Indra

  • Global Moderator
  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 14.819
  • Reputasi: 451
  • Gender: Male
Re: Mencapai Jhanna Tidak Sulit!
« Reply #85 on: 28 September 2009, 10:53:23 PM »
1. Jhana 1: vitakka, vicara, piti , sukha, ekagata.
2. Jhana 2: piti, sukha, ekagata.
3. Jhana 3: sukha, ekagata,
4. Jhana 4: ekagata.
5. ruang tanpa batas
6. kesadaran tanpa batas
7. kekosongan
8. bukan persepsi juga bukan bukan-persepsi
9. lenyapnya persepsi dan perasaan

Offline Indra

  • Global Moderator
  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 14.819
  • Reputasi: 451
  • Gender: Male
Re: Mencapai Jhanna Tidak Sulit!
« Reply #86 on: 28 September 2009, 10:54:48 PM »
Kalau dlm meditasi,

pendengaran menjadi tajam, pikiran juga tajam / terjaga
dan sama sekali tidak terganggu oleh suara2 keributan2 diluar
serta terasa tenang dan damai....

itu termasuk yg mana ya ? jhanna kah? jhanna berapa?
mohon infonya ya....

sepertinya lebih dari 1, karena jhana 1 masih terganggu sama suara

Offline Sumedho

  • Kebetulan
  • Administrator
  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 12.406
  • Reputasi: 423
  • Gender: Male
  • not self
Re: Mencapai Jhanna Tidak Sulit!
« Reply #87 on: 28 September 2009, 10:58:46 PM »
 [at] indra:

kalau soal objek metta kan laen lagi, itu sudah kejenggal belon sampe jhana 4.

soal objek mettta sampe jhana berapa, imo sih bahkan itu hanya mentok di jhana 1 *melihat adanya mental activity vittaka dan vicaranya, nda tahu deh menurut vimutti atau visuddhimagga*

kasusnya ini bukan artinya menyatakan komentar itu salah, tetapi itu bukan esensinya, itu hanya salah satu dari implementasi saja. misalnya konsep mobil dan kijang gitu.  kalau ada penulis komentar lain dengan implementasi lain, mungkin saja akan berbeda dengan komentar penulis lain tapi sesuai dengan esensi dari khotbah sang buddha.

dalam samadhanga sutta kan menjelaskan 5 faktor itu adalah jhana 1-4 dan
Quote
"And furthermore, the monk has his theme of reflection well in hand, well attended to, well-considered, well-tuned by means of discernment."

ketika lima faktor itu ada, tinggal diarahkan mau kemana saja

Quote
"When a monk has developed and pursued the five-factored noble right concentration in this way, then whichever of the six higher knowledges he turns his mind to know and realize, he can witness them for himself whenever there is an opening.
« Last Edit: 28 September 2009, 11:00:41 PM by Sumedho »
There is no place like 127.0.0.1

Offline Indra

  • Global Moderator
  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 14.819
  • Reputasi: 451
  • Gender: Male
Re: Mencapai Jhanna Tidak Sulit!
« Reply #88 on: 28 September 2009, 11:12:11 PM »
[at] indra:

kalau soal objek metta kan laen lagi, itu sudah kejenggal belon sampe jhana 4.

soal objek mettta sampe jhana berapa, imo sih bahkan itu hanya mentok di jhana 1 *melihat adanya mental activity vittaka dan vicaranya, nda tahu deh menurut vimutti atau visuddhimagga*


inti yg ingin saya sampaikan adalah bahwa implementasi samadhanga sutta tidak berlaku untuk seluruh 40 obyek meditasi, dan salah satu obyek (yaitu metta) juga sudah anda setujui.
sekarang pertanyaannya adalah apakah tiap2 obyek meditasi memberikan hasil yg sama? apakah jhana 1 obyek nafas = jhana 1 obyek asubha?

Offline Adhitthana

  • Sebelumnya: Virya
  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 6.508
  • Reputasi: 239
  • Gender: Male
Re: Mencapai Jhanna Tidak Sulit!
« Reply #89 on: 28 September 2009, 11:12:21 PM »
^
^
Thanks  _/\_
Inggrisku jebot  :'(

Kalau dlm meditasi,

pendengaran menjadi tajam, pikiran juga tajam / terjaga
dan sama sekali tidak terganggu oleh suara2 keributan2 diluar
serta terasa tenang dan damai....

itu termasuk yg mana ya ? jhanna kah? jhanna berapa?
mohon infonya ya....
mungkin ini bukan termasuk Jhana ......

menjadi tenang dan damai itu effeck dari Meditasi, sperti kalo laperr kita makan effecknya kenyang .....

pikiran yg disebut tajam .... hmmm mungkin gw bisa share, entah ini cocok apa gak?
suatu saat dalam meditasi ..... pikiran gw melayang kemasa kecil .....
Hehehehe ..... masa kecil waktu sekolah mungkin terasa biasa tetapi ketika meditasi semua memori itu menjadi jelas dan mendetil ..... misal waktu itu loe akan ingat sedang sakit perut ato sedang membawa makanan di kantong celana, ato silau waktu sesi foto2 ....... aneh khan ??? ingat sampe mendetail gituuu? bahkan bisa ingat waktu umur 3 thn-an ...... gw berusaha ingat2 memori ketika dalam kandungan  :hammer: dengan harapan bisa melacak kamma lampau sebelum jadi virya  yg sekarang ....... xxixixixi  ;D TIDAK MAMPU!!!

Bole dikatakan selama 10 hari retreat gw hanya berhasil
85 % ber-isi : ngantuk, tidak konsentrasi,jemu, bosan, melamun, kaki kesemutan, leher pegel, dll ..... sesuatu yg dalam kehidupan sehari-hari kita akan mengalami ini ......
15% (mungkin kurang) ber-isi : ketenangan, nyaman, teduh, bahagia ..... sesuatu yg tak dapat diungkapan dengan kalimat dan kata-kata, karna kemampuan bahasa manusia yg terbatas  ;D ......
15% itu yg tidak dapat diperoleh dalam kehidupan sehari-hari, kecuali Meditasi ......
« Last Edit: 28 September 2009, 11:22:07 PM by Virya »
  Aku akan mengalami Usia tua, aku akan menderita penyakit, aku akan mengalami kematian. Segala yang ku Cintai, ku miliki, dan ku senangi akan Berubah dan terpisah dariku ....

 

anything