//honeypot demagogic

 Forum DhammaCitta. Forum Diskusi Buddhis Indonesia

Author Topic: banyak umat awan meniru-niru bhikkhu, apakah itu kemajuan dlm agama buddha?  (Read 18353 times)

0 Members and 1 Guest are viewing this topic.

Offline Dhamma Sukkha

  • Sebelumnya: Citta Devi
  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 1.607
  • Reputasi: 115
  • kilesaa... .... T__T""" :) _/\_
meniru tindakan seorg bhikkhu tdk dapat hasil, apalagi berpura2 sbg seorg pacceka BUDDHA mirip si devadatta niru pakaian arahat... yg dihormati si gajah, sampe si gajah/bodhisatta banyak yg mati... si devadatta(devadatta sebelum jadi devadatta, ato org awam) tetep dapat kamma buruk....

bukan umat awan, tetapi umat awam :)) , pasti saking semangatnya ngepost... :)) \;D/\;D/\;D/
pasti betah di DC... ;D _/\_
May All being Happy in the Dhamma ^^ _/\_

Karena Metta merupakan kebahagiaan akan org lain yg tulus \;D/

"Vinayo ayusasanam"
sasana/ajaran Buddha akan bertahan lama karena vinaya yg terjaga... _/\_ \;D/

Offline Dhamma Sukkha

  • Sebelumnya: Citta Devi
  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 1.607
  • Reputasi: 115
  • kilesaa... .... T__T""" :) _/\_
http://dhammacitta.org/forum/index.php?topic=2271.0

PARABHAVA SUTTA
 
Demikianlah telah kudengar. Pada suatu kali Sang Buddha sedang berdiam di Vihara Anathapindaka, di hutan Jeta dekat Savatthi. Ketika menjelang fajar seorang dewa dengan cahayanya yang cemerlang menerangi seluruh hutan Jeta, datang ke hadapan Sang Buddha, mendekat dan memberi hormat, berdiri di satu sisi lalu berkata :
Dewa :

Mohon kiranya kami diberi petunjuk, O Sang Buddha, tentang kejatuhan manusia. Sudilah kiranya ceritakan kepada kami sebab-sebab kejatuhan.
Sang Buddha :
Mudah diketahui orang-orang yang dalam kemajuan.
Mudah diketahui orang-orang yang dalam kejatuhan.
Barang siapa mencintai Dhamma akan mendapat kemajuan.
Barang siapa mengingkari Dhamma akan mendapat kejatuhan.
 
Dewa :
Kini kami telah mengetahui.
Inilah sebab pertama kejatuhan.
Sudilah kiranya menceritakan kepada kami sebab kedua (Kata-kata ini diulang setiap akhir syair-syair berikut, dengan nomor berurutan).
 
Sang Buddha :
Menyukai orang-orang yang jahat,
tidak menyenangi orang-orang yang bajik,
lebih menyukai cara-cara yang dilakukan orang yang jahat,
inilah sebab kejatuhan.
 
Sangat menyenangi tidur,
menyukai kumpul-kumpul,
lamban, malas dan mudah marah,
inilah sebab kejatuhan.
 
Meskipun dalam keadaan sejahtera,
tetapi tidak menyokong ayah dan ibu
yang sudah tua dan lemah,
inilah sebab kejatuhan.
 
Menipu dengan kepalsuan
pada seorang brahmana atau pertapa
ataupun rahib lainnya,
inilah sebab kejatuhan.
 
Mempunyai kekayaan berlimpah
serta banyak emas dan makanan
tetapi hanya dinikmati oleh diri sendiri,
inilah sebab kejatuhan.
 
Menyombongkan keturunan
kekayaan atau kesukuan
merendahkan keluarga sendiri
inilah sebab kejatuhan.
 
Menjadi seorang perisau,
peminum, atau penjudi
memboroskan semua penghasilan,
inilah sebab kejatuhan.
 
Tidak puas dengan isteri sendiri,
bersama perempuan lacur
dan isteri orang lain,
inilah sebab kejatuhan.
 
Seorang yang telah tua
memperistrikan wanita muda
dan tidak dapat tidur karena cemburunya,
inilah sebab kejatuhan.
 
Memberikan kekuasan kepada seorang wanita
untuk munim-minum dan pemborosan
atau kepada laki-laki dengan kelakuan serupa,
inilah sebab kejatuhan.
 
Terlahir dalam keluarga ksatria
dengan cita-cita tinggi dan sedikit kemampuan,
merindukan tahta kekuasaan,
inilah sebab kejatuhan.
 
Mengetahui dengan baik
semua sebab kejatuhan di dunia,
pertapa suci yang memiliki pandangan terang
menjalani kehidupan yang berbahagia.


 _/\_ :lotus:
May All being Happy in the Dhamma ^^ _/\_

Karena Metta merupakan kebahagiaan akan org lain yg tulus \;D/

"Vinayo ayusasanam"
sasana/ajaran Buddha akan bertahan lama karena vinaya yg terjaga... _/\_ \;D/

Offline kakao

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 1.197
  • Reputasi: 15
  • Gender: Male
  • life is never sure, but die is certain
meniru tindakan seorg bhikkhu tdk dapat hasil, apalagi berpura2 sbg seorg pacceka BUDDHA mirip si devadatta niru pakaian arahat... yg dihormati si gajah, sampe si gajah/bodhisatta banyak yg mati... si devadatta(devadatta sebelum jadi devadatta, ato org awam) tetep dapat kamma buruk....

bukan umat awan, tetapi umat awam :)) , pasti saking semangatnya ngepost... :)) \;D/\;D/\;D/
pasti betah di DC... ;D _/\_
iya saking semangatnya,..sampai kepleset satu kata maaf ^:)^...ada jg yang komentnya lucu2,..baju bhikkhulah bermotif,..wkwwwkwwk =)) kakao jd ngebayangin ada yang pake motif gambar samurai, ada yang motif batik dll =))
"jika kau senang hati pegang jari, jika kau senang hati pegang jari dan masukan kehidungmu !!"
[img]http://upload.wikimedia.org/wikipedia/id/c/c3/Sailor_moon_ani.gif[img]

Offline Shenzz

  • Bukan Tamu
  • *
  • Posts: 6
  • Reputasi: 0
  • Semoga semua mahluk berbahagia
sebenarnya kita yang terpenting lihat dari perbuatannya yg  baik dari dalam ataupun luar vihara.....kadang ada org yg berpandangan salah dengan cara religius tapi perbuatan tidak sesuai dgn apa yg di pelajari.jadi intinya adalah....org tsb hanya mengerti rangka luar ajaran Buddhist tapi tidak menangkap apa arti dari ajaran Buddhist tsb sehingga dia merasa jika baik di vihara itu seperti akan menghapuskan dosa-dosanya.maka ketika di luar dia lupa akan ajaran Dharma yg sesungguhnya.ini akibat dari berpandangan sendiri tanpa adanya bimbingan dari para Sangha.jika bro memiliki kesempatan dan waktu ajaklah teman bro ini utk mendalami Dharma secara kehidupan real.jangan hanya dalam teori saja,karena percuma.

Hanya ini pendapat saya,mungkin yg lain bisa menambahkan atau meluruskan.

Terima kasih,Namobudhaya  _/\_

Khobkhunkharp ^^

Offline Shenzz

  • Bukan Tamu
  • *
  • Posts: 6
  • Reputasi: 0
  • Semoga semua mahluk berbahagia
Terkadang ada org yg merasa dirinya suci karena melaksanakan meditasi,melaksanakan kegiatan2 Vihara n dll.Tapi inti dari ajaran Dharma tsb adalah memupuk karma baik,cinta kasih dan melepas kemelekatan.jadi ini inti dari pandangan salah yg dimengerti oleh teman bro ini.heheehehehe.

 _/\_

Offline waliagung

  • Sahabat
  • ***
  • Posts: 417
  • Reputasi: 3
  • Gender: Male
  • SEMOGA SEMUA MAHLUK HIDUP BERBAHAGIA
Kemajuan dlm globalisasi ekonomi......
Merosot dlm ahlak akal budi

Offline cumi polos

  • Sebelumnya: Teko
  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 5.130
  • Reputasi: 82
  • Gender: Male
  • mohon transparansinya
meniru dgn tujuan melatih diri adalah baik...
bukan pamer maupun dicukur rata.... :P
merryXmas n happyNewYYYY 2018

 

anything