//honeypot demagogic

 Forum DhammaCitta. Forum Diskusi Buddhis Indonesia

Author Topic: adakah yang bisa membantu??  (Read 6396 times)

0 Members and 1 Guest are viewing this topic.

Offline Forte

  • Sebelumnya FoxRockman
  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 16.577
  • Reputasi: 458
  • Gender: Male
  • not mine - not me - not myself
adakah yang bisa membantu??
« on: 08 November 2007, 11:54:53 AM »
Saya hanya membantu mem-fowardkan ke forum ini

Quote from: Vince
Teman2,
saya dari daerah Sumatera Utara,
di Vihara kami sudah 3 tahunan mulai membentuk muda/i Buddhis, dan ini masih generasi pertama dan saya sendiri terlibat didalamnya.

kami tidak punya pengalaman dan banyak sekali jatuh bangun yang kami hadapi, karena kami tidak punya pengalaman, kami juga bisa dikatakan tidak memiliki dasar Dhamma yang kuat. hanya beberapa orang senior saja yang belajar secara mendalam mengenai ajaran Buddha.

Disini kami tidak memiliki sekolah Buddhist, dan kami juga kesulitan untuk mengajarkan Dhamma, karena keterbatasan pengetahuan kami.

Pemuda di sini tidak banyak karena dikota saya hanyalah sebuah kota urban.
Tapi mengenai antusias dan keinginan untuk belajar jangan diragukan, pemuda di sini fresh untuk dibentuk.

Yayasan Vihara kami sekarang sedang dalam proses pembelian tanah sebagai penempatan gedung sekolah Buddhist.

Apakah teman2 ada yang bisa membantu kami untuk memperkenalkan / menemukan seorang pembina untuk kami?
dan tentu saja untuk ditempatkan di Vihara kami, sekalian membina adik2 sekolah minggu kami.

Contact  :

Vihara : (0622-96443)
Vince  : 085275555580 - 08192502487.
Bisa juga klik di friendster beliau di :
http://profiles.friendster.com/user.php?uid=13486442

untuk sementara saya sedang ada di Singapore, mungkin 14 November 2007 saya sudah kembali ke Indonesia dan mengaktifkan kembali nomor saya.

Ini bukan milikku, ini bukan aku, ini bukan diriku
6 kelompok 6 - Chachakka Sutta MN 148

Offline Forte

  • Sebelumnya FoxRockman
  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 16.577
  • Reputasi: 458
  • Gender: Male
  • not mine - not me - not myself
Re: adakah yang bisa membantu??
« Reply #1 on: 09 November 2007, 11:44:15 AM »
Quote from: Updated info from Vince :
ya, mendekati daerah Siantar.
Perdagangan nama kotanya.

Vihara Avalokitesvara.
jl. Sandang Pangan, no. 932
Kecamatan: Bandar
Kabupaten: Simalungun
21184

Sumut - Indonesia.

Perdagangan itu sebuah kota kecil, urban.
mayoritas Chinese, banyak juga Buddha.
tapi mereka belum benar2 mengenal ajaran Buddha.
« Last Edit: 09 November 2007, 11:52:30 AM by Hedi Kasmanto »
Ini bukan milikku, ini bukan aku, ini bukan diriku
6 kelompok 6 - Chachakka Sutta MN 148

Offline Lily W

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 5.119
  • Reputasi: 241
  • Gender: Female
Re: adakah yang bisa membantu??
« Reply #2 on: 10 November 2007, 10:10:34 AM »
Saya hanya membantu memforwardkan email ini...semoga bisa membantu Bro Vince...
-----------------------------------------------------------------
Sdri Lily yang baik...


Mungkin akan merepotkan yah, karena Sdr Vince ini bukan member milis,
 mungkin Sdri Lily perlu forward lagi yah?
Kutipan di bawah yg saya tangkap sebagai permohonan bantuan dr Sdr
 Vince...
Beberapa tahun yang lalu saya pernah dengar sebuah proyek dr Dhamma
 Study Group Bogor, yang nampaknya belum sempat terealisir. Prinsipnya
 adalah mengakomodir kader Dhammaduta dr seluruh penjuru negeri ini. DSGB
 menyediakan pelatihan intensiv, pondokan, bahkan uang saku...
Pelatihan tentu saja mencakup materi Buddha Dhamma (sangat
 komprehensif), management pembinaan umat, management pengolahan vihara/sekolah,
 serta skillĀ² lainnya...
Sangat disayangkan sekali, program ini tidak memperoleh respon positiv.
 Namun, jika tidak keliru, salah satu peserta Dhamma Class DSGB sudah
 membukan Dhamma Class di Makassar. Kampung saya juga pernah mengirim 2
 pengurus utk belajar intensiv selama 1 minggu, materi dasar...

Saran saya, coba Sdr Vince koordinir lah kader dari putra-putri daerah,
 mengerti karakteristik umat setempat, bisa bahasa/dialek lokal, dan
 tentunya bisa permanen khan? Kemudian bartu koordinasi dengan pihak DSGB,
 apakah ada potensi/peluang utk jalanin program intensiv pengkaderan
 Dhammaduta tsb...
Bila perlu, supaya tidak tumpang-tindih, koordinir dari daerah lain;
 Medan, Binjai, Kalimantan, dll... Sehingga tdk buang waktu, jadi sekalian
 jalan...
Menurut pandangan saya, DSGB sangat dedikativ utk pengembangan Buddha
 Dhamma. Saya lihat, kurikulum & sistematika Dhamma Class DSGB merupakan
 yg paling representatif & komprehensif dari yg pernah saya ikuti
 (terbatas lho): dari yg paling mendasar (baca: fundamental, bukan artinya
 mudah/gampang)...

Great luck... Muditacittena atas daya-upaya Sdri Vince & rekanĀ² di
 Perdagangan... Juga Sdri Lily yg sdh bersedia share ke sini...


Sukhi Hotu...

Gunasaro


 _/\_   :lotus:

~ Kakek Guru : "Pikiran adalah Raja Kehidupan"... bahagia dan derita berasal dari Pikiran.
~ Mak Kebo (film BABE) : The Only way you'll find happiness is to accept that the way things are. Is the way things are

Offline Forte

  • Sebelumnya FoxRockman
  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 16.577
  • Reputasi: 458
  • Gender: Male
  • not mine - not me - not myself
Re: adakah yang bisa membantu??
« Reply #3 on: 10 November 2007, 10:32:22 AM »
Thanks cc atas bantuannya..
Friendster n alamat ym sudah saya send ke Sis Vince.
 _/\_ :lotus:
Ini bukan milikku, ini bukan aku, ini bukan diriku
6 kelompok 6 - Chachakka Sutta MN 148

Offline Lily W

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 5.119
  • Reputasi: 241
  • Gender: Female
Re: adakah yang bisa membantu??
« Reply #4 on: 10 November 2007, 11:01:14 AM »
Oh...sorry...ternyata Sis (Vince) ya?.... ^:)^

 _/\_   :lotus:
~ Kakek Guru : "Pikiran adalah Raja Kehidupan"... bahagia dan derita berasal dari Pikiran.
~ Mak Kebo (film BABE) : The Only way you'll find happiness is to accept that the way things are. Is the way things are

Offline Lily W

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 5.119
  • Reputasi: 241
  • Gender: Female
Re: adakah yang bisa membantu??
« Reply #5 on: 10 November 2007, 11:03:37 AM »
Saya menforward email ini dari Milis SP...semoga bisa membantu Sis Vince....

------------------------------------------------------------------

Nammo Buddhaya.

Salam kenal Bro Vince Halim, saya Santo.

Saya ingin memberikan pendapat. Bagaimana jika mencari beberapa sumber
seperti ebook, ceramah dalam mp3 dan mungkin video didalam internet. Semoga
sumber itu dapat memberikan manfaat bagi Bro Vince, Bro2 dan Sis2 yang
lain. Mungkin bisa dimulai dari situs
www.*dhammacitta* .org<http://www.dhammaci tta.org> dan
www.*samaggi* -*phala*. or.id.

Semoga semua kebaikan yang kita lakukan kini atau diwaktu yang lain,
dapat melimpah kepada para almarhum yang kita kenal.
Semoga mereka berbahagia atas kebaikan ini.
Semoga semua mahluk berbahagia dan sejahtera.
Sabbe Satta Bhavanttu Sukhitatta.
Sadhu Sadhu Sadhu

Santo Abun



 _/\_   :lotus:
~ Kakek Guru : "Pikiran adalah Raja Kehidupan"... bahagia dan derita berasal dari Pikiran.
~ Mak Kebo (film BABE) : The Only way you'll find happiness is to accept that the way things are. Is the way things are

Offline Lily W

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 5.119
  • Reputasi: 241
  • Gender: Female
Re: adakah yang bisa membantu??
« Reply #6 on: 10 November 2007, 11:10:18 AM »
Email ini dari Milis SP lagi.... ;D

---------------------------------------------

met pagi bro vince. anda orang yang beruntung (berada di tempat yang tepat, pada
waktu yang tepat dan melakukan hal yang tepat). jika anda berminat anda dapat
menelepon saya di no 0818889141 atau jika ada ke jakarta bisa mampir ke alamat
saya. di jak sel ciputat. sekian info dari saya semoga bermanfaat semoga semua
makhluk berbahagia

Rudy Susanto


 _/\_   :lotus:
~ Kakek Guru : "Pikiran adalah Raja Kehidupan"... bahagia dan derita berasal dari Pikiran.
~ Mak Kebo (film BABE) : The Only way you'll find happiness is to accept that the way things are. Is the way things are

Offline Forte

  • Sebelumnya FoxRockman
  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 16.577
  • Reputasi: 458
  • Gender: Male
  • not mine - not me - not myself
Re: adakah yang bisa membantu??
« Reply #7 on: 10 November 2007, 12:47:26 PM »
Hm.. Bagus saya minta dia baca di link ini saja d..
Ini bukan milikku, ini bukan aku, ini bukan diriku
6 kelompok 6 - Chachakka Sutta MN 148